Makna Atau Pengertian Tasawuf


Makna Atau Pengertian Tasawuf


            Makna tasawuf itu dibedakan menajadi dua, yaitu secara lughowi atau secara etismologi dan secara istilahi atau terminologi. Untuk artikel ini saya akan sedikit membahas tasawuf secara lughowi (etismologi) dan istilahai (etismologi).
            Makna tasawuf sendiri yaitu ilmu yang dipelajari dan diamalkan oleh seorang sufi. Sebelum lebih jauh ke tasawuf, kita harus terlebih dahulu mengenal apa itu sufi? Ada beberapa pendapat ulama mengenai kata "sufi" ini, diantaranya sebagai berikut :
  1. Shafa yang memiliki arti suci, bersih dan murni.
  2. Shaffun artinya barisan
  3. Shuffatun artinya beranda atau serambi masjid
  4. Al shaffat artinya malaikat
  5. Shafwu artinya kehidupan
  6. Shifwatun artinya teman sejati
  7. As shafa lapangan atau padang pasir
  8. Al shufnah artinya beka
  9. Al shufanah
  10. Sophos artinya kebijakan atau hikmah
  11. Shuf artinya domba
Makna Tasawuf, Secara bahasa sendiri sufi lebih melekat pada kata shuf. Karena dari kata ini telah mencakup banyak makana diantaranya, taubat, zuhud, sederhana, uzlah, ikhlas, asafar, wara', luas ilmu wawasannya, tazkiyah al-nufus dan kepemimpinan.
Secra terminologi ta'rif tasawuf dapat dibedakan menjadi tiga yaitu :
1.      Al bidayah, yaitu definisi tasawuf yang menggambarkan pengalaman tahap permulaan, yaitu kesadaran akan Dzat Adikodrati-Metafisik, merasa tenang bila dekat dengan Nya dan sebagainya.
2.      Al Mijahadah, yaitu definisi tentang pengalaman yang berhubungan dengan kesungguhan dalam menjalankan pendekatan dan penemuan kebenaran (amaliah ibadah dan berhias dengan akhlak al-karimah)
3.      Al mazaaqah, yaitu definisi yang membicarakan pengalaman dari segi perasaan dalam peleburan kehendaknya dan penyatuan.
            Demikianlah sekilas tentang maknatentang tafawuf, semoga bisa memberikan sedikit wawasan kepada kita semua. Terimakasih.


Share this

Related Posts

Previous
Next Post »