Doa Masuk Rumah Lengkap Bahasa Arab, Bahasa Indonesia dan Terjemahannya - Doa Masuk Rumah? Pentingkah doa masuk rumah? Apa manfaatnya doa masuk rumah? Islam merupakan agama yang senantiasa mengingatkan setiap umat untuk selalu ingat kepada Allah swt. Hal ini karena Allah swt sangat mencintai orang yang sselalu ingat Kepada Nya.
Doa merupakan salah satu sarana seorang hamba mendekatkan diri kepada Sang Pencipta yaitu Allah swt. Di dalam doa seorang hamba bebas meminta, berkeluh kesah dan bercerita tentang kehidupannya. Kenapa kita melakukan hal tersebut, karena hanya kepada Nya lah kita meminta.
Doa Masuk Rumah
بِسْمِ اللهِ وَلَجْنَا وَبِسْمِ اللهِ خَرَجْنَا ، وَعَلَى اللهِ رَبَّنَا تَوَكَّلْنَا
"Bismillahi walajnaa wa bismillahi kharajnaa wa-alallaahi rabbina tawak-kalnaa"
Artinya :
Dengan nama Allah kami masuk rumah, dengan nama Allah aku keluar rumah, serta kepada-Nya aku berserah diri
Baca Juga Artikem Menarik Berikut
Doa masuk rumah merupakan doa dari beribu doa yang sudah dikerjakan oleh Rasulullah saw. Dari Mulai bagun tidur sampai tidur lagi Rasulullah mengajarkan doa-doa tersebut.
Manfaatnya untuk apa? Yang paling utama adalah untuk mendekatkan diri kepada Allah saw. Kedua supaya rumah yang kita tempati medapatkan keberkahan dari Allah, selalu diberi kebahagiaan di dalamnya karena bagaimanapun rumahku adalah surgaku.
Semoga doa masuk rumah lengkap bahasa arab, bahasa Indonesia dan terjemahannya bisa kita amalkan setiap saat ketika kita hendak masuk ke dalam rumah. Supaya rumah tersebut diselimuti kebahagiaan dan keberkahan di dalamnya.